Ki AJAR WATU GUNUNG memerintahkan seorang muridnya bernama MADA untuk mengambil sebuah pusaka DWI RUPA di lereng gunung Arjuno. di tengah menjalankan tugas dari gurunya, MADA bertemu dengan seorang pendekar yang mengaku bernama KI DANISWARA mencari pusaka untuk kepentingan rakyat, MADA pun bersedia memberikan pusaka tersebut dengan resiko dia akan mendapatkan hukuman dari gurunya. bagaimana pus…
Dalam masa pengasingan, Rama dan Laksamana harus menghadapi cobaan berat. Rama harus kehilangan istrinya yang ditinggal sendiri di hutan. Setelah mencari ke mana-mana, akhirnya Rama mengetahui istrinya diculik oleh Rahwana, raja raksasa dari negara Alengka. Untuk menyelamatkan istrinya, Rama harus menaklukkan negara Alengka yang mempunyai banyak satria yang sakti di samping harus membunuh raja …
Korban banyak berjatuhan dan banjir darah ada di mana-mana. Perang memang membuat susah, tapi tetap diperlukan supaya negara kita tetap dihargai sebagai negara yang merdeka, tidak terus dijajah. Desember 1947 terjadi perundingan di atas kapal Amerika, USS. Renville, di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. Akhirnya pada tanggal 17 Januari 1948 wakil Indonesia, Amir Syarifudin menandatangani perjan…
Kerajaan Galuh geger! Wajah Putri Purbasari yang cantik tiba-tiba menjadi rusak. Demi nama baik saudara-saudaranya, Purbasari lalu diasingkan ke hutan oleh Ratu Purbakarang yang sebenarnya adalah kakaknya sendiri. Bertahun-tahun menjalani penderitaan, Purbasari pun mendapat teman senasib yaitu seekor lutung. Si lutung sebenarnya akan dikorbankan sebagai persembahan Dewata, akan tetapi dengan ke…