Text
MEMAHAMI GAYA BAHASA ( MAJAS )
Majas adalah gaya bahasa yang digunakan untuk membuat kalimat terutama pada karya sastra menjadi semakin hidup. Biasanya majas ditemui dalam tulisan puisi maupun prosa. Sementara menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), majas adalah cara melukiskan sesuatu dengan jalan menyamakannya dengan sesuatu yang lain.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain